Bab 873
Olga dengan tajam menatap lawannya, “Kamu pikir aku bodoh sampai perlu kamu terjemahkan?”
Hati pengawal sedih karena harus bertemu dengan orang gila seperti ini.
Selena mendengar sesuatu yang tidak beres, “Olga, kamu ada di mana? Kamu sedang bicara dengan siapa?”
Olga tidak tahu bagaimana Selena bisa hidup kembali, tetapi begitu dia tahu bahwa Selena masih hidup, dia juga merasa bahwa dunia ini tidak begitu membosankan.
Setidaknya dia tidak boleh membuat Selena mengkhawatirkannya.
“Nggak, kok. Aku sedang bicara dengan pengawal baruku. Selena, kamu belum tahu, ya? Setelah kamu pergi, aku hidup dengan baik. Aku selalu pergi dengan delapan pengawal, perut mereka begitu berotot.”
“Aku tenang begitu mendengar suaramu, aku paling takut kamu hidup nggak baik.‘
11
“Baik, kok. Mana mungkin aku nggak baik, sekarang aku tinggal di vila besar, naik mobil
mewah, aku juga merasakan sensasi jadi orang kaya.”
Meski Olga mengatakannya sembari tersenyum, Selena masih dengan peka bisa menyadarinya.
“Kamu lagi nangis?”
Di tengah hujan salju yang turun, Olga melihat bunga salju yang berputar–putar. Dia tersenyum dengan sedikit keputusasaan, “Tahu kamu belum mati, aku menangis bahagia, kamu nggak izinkan aku nangis sejenak?”
kesempatan untuk membantu Olg jatuh duduk di atas
di sekitarnya penuh dengan orang, dia
tubuh
turun menuju bawah dagu, “Selena, aku merindukanmu.”
pikir Olga benar–benar menangis karena senang,
“Oke.”
akan
sekarang aku jadi kaya raya, jadi aku
satu jam lagi kita ketemu.”
1/3
+15 BONUS
sempat bicara, dia yang lebih
“Agak mirip hantu berwajah
“Hantu cantik kepalamu.”
pergi tanpa menoleh ke belakang.
dari belakang, “Bu Olga,
Yosef, aku mau keluar. Kalau dia nggak izinkan aku
berkedut, bagaimana bos bisa tertarik pada wanita yang begitu galak?
segera melaporkannya pada Bos.”
menerima telepon dan memastikan bahwa Olga
untuk sementara waktu,
“Dimengerti, Bos.”
suka uang, ambil koleksi
“Siap.”
kembali ke kamarnya lalu melihat pantulan dirinya di cermin. Ini bukan hantu cantik, jelas–jelas hanya setan
Update Bab 873 of Antara Dendam dan Penyesalan by Jus Alpukat
Announcement Antara Dendam dan Penyesalan by Jus Alpukat has updated Bab 873 with many amazing and unexpected details. In fluent writing, In simple but sincere text, sometimes the calm romance of the author Jus Alpukat in Bab 873 takes us to a new horizon. Let's read the Bab 873 Antara Dendam dan Penyesalan by Jus Alpukat series here. Search keys: Antara Dendam dan Penyesalan by Jus Alpukat Bab 873