Bab 140 

Di sisi lain, Tasya tidak pernah memikirkan apa yang dikatakan oleh orang di atas panggung itu. Dia malah ingin bertanya pada Elan apa yang dia lakukan di sini, tetapi dengan ayahnya di sana, dia tidak mungkin bisa mengobrol dengan pria itu 

“Apa kita punya harapan, Ayah?” tanyanya kepada sang ayah dengan lembut. 

Frans menggelengkan kepalanya sebagai jawaban, “Entahlah.” 

Bagaimanapun, perusahaannya juga berpartisipasi dalam penawaran. Meskipun tidak jelas apa mereka punya peluang untuk menang, Dewi Fortuna baru–baru ini tersenyum padanya. Setiap kali dia merasa tidak ada harapan, perusahaannya pada akhirnya akan dipilih. Artinya Frans harus mencoba ikut di acara ini, apa pun yang terjadi. 

Sementara itu, Elan menatapi rambut panjang tergerai yang menutupi punggung wanita yang menarik itu. Tatapan pria itu yang terus–menerus dari belakang kepalanya membuat Tasya merasa sangat tidak nyaman. Ada empat proyek yang akan dilelang hari ini dan salah satu yang diincar Frans adalah yang kedua. 

Setelah perusahaan yang memenangkan tawaran pertama diumumkan, tawaran kedua dengan cepat mengikuti dan pria itu tidak bisa menahan diri untuk mengepalkan tinjunya untuk bersiap siap. Mendengar nama perusahaan ayahnya di antara para penawar untuk proyek kedua, Tasya juga sempat tegang berharap ayahnya akan memenangkan tender. 

Namun, setelah dipikir–pikir, Tasya seharusnya tidak terlalu berharap. 

“Setelah penyelidikan yang ekstensif dan pertimbangan yang komprehensif, kami telah memutuskan untuk memberikan tawaran untuk proyek yang luar biasa ini kepada perusahaan beriku. Perusahaan konstruksi Merian! Selamat!” seru pembawa acara di atas panggung mengumumkan dengan keras. 

Tasya berputar–putar, Frans menepuk pahanya sendiri dan berseru, “Kita mendapatkannya!”

luar biasa! Di sisi lain, dia bisa melihat pandangan beberapa orang yang kebingungan, tidak

dengan keras, “Bagaimana bisa perusahaan sekecil itu memenangkan tender

sang ayah berubah menjadi muram, Tasya pun harus menelan kekesalannya demi ayahnya juga. Apa yang orang

memenangkan tender untuk proyek sebesar itu!” Frans memberi tahu

wanita turut bergembira demi ayahnya, tetapi di saat itu juga, pikirannya terhenti karena dia udak bisa menahan diri untuk udak melihat ke balik bulunya, melihat kearah Elan. Pria itu juga secara kebetulan saling bertukar pandang dengannya tatkala Tasya memantap dengan

di belakangnya. Di saat itulah, dugaan Tasya semakin menguat begitu dia berdiri dari tempat duduknya dan meninggalkan tempat itu dari pintu samping. Dia lalu berlari menuju pintu

Berlari secepat kilat mengejar mereka, Tasya berhenti di pintu lobi dan mengulurkan

tanya Tasya dengan suara yang lantang.

memenangkan tawaran itu karena kamu?

pria ini terus muncul di mana–mana? Kenapa semua ini ada hubungannya dengan

acuh, Elan menjawab, “Itu tidak

percaya denganmu. Kenapa kamu ikut di acara lelang ini, kalau begitu?” tanya Tasya

tidak perlu menjelaskan diriku padamu,” kata Elan menyipitkan matanya seolah dia sedang

tidak akan cukup kuat untuk memenangkan tender ini! Katakan padaku apa kamu membantu ayahku!” seri Tasya.

ada satu jawaban yang

The Novel will be updated daily. Come back and continue reading tomorrow, everyone!

Comments ()

0/255